Default image

fisipadmin

Kunjungan kerjasama dari Riphah International University

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Warmadewa menerima dan menyambut kunjungan penjajakan kerjasama dari Riphah International University. Pada acara penerimaan ini, dilakukan dialog dan diskusi intensif terkait peluang kolaborasi yang dapat dilakukan di kemudian hari. Pada prinsipnya, kedua institusi…

Family Party FISIP Unwar

Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Badan Kekeluargaan ke-39, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Warmadewa (Unwar) menggelar acara Family Party dengan kegiatan senam dan mini games di Lapangan Tenis Unwar, Sabtu (25/11/23). Acara dihadiri oleh Ketua Yayasan…

(KSO) antara Program Studi Ilmu Pemerintahan FISIP Universitas Warmadewa dengan Program Studi Ilmu Pemerintahan FISIP Universitas Pancasakti Tegal

Penandatanganan Kerjasama Operasional (KSO) antara Program Studi Ilmu Pemerintahan FISIP Universitas Warmadewa dengan Program Studi Ilmu Pemerintahan FISIP Universitas Pancasakti Tegal tentang Penelitian, Pengembangan Kelembagaan, Penggunaan, dan Peningkatan Sumberdaya Bersama untuk Pendidikan. Setelah acara penandatanganan KSO, dilanjutkan dengan kuliah tamu…